Minggu, 02 Desember 2012

penggunaan fungsi lookup


j.    Penggunaan Fungsi Lookup
Fungsi Lookup mempunyai dua bentuk persamaan umum, yaitu vector dan array.
=LOOKUP(lookup_value,lookup_vector,result_vector)
contoh penggunaan :

Nilai
Huruf
Beasiswa
Kurang dari 5
E
Tidak dapat
Antara 6 – 7
D
Tidak dapat
Antara 7 – 8
C
Tidak dapat
Antara 8 – 8.5
B
25% SPP

Tidak ada komentar:

Posting Komentar